Pada saat itu, ia hanya menjualnya di warung. Ada juga oseng super pedas khas Jogja yang disebut oseng mercon. Nah, sekarang nggak perlu jauh-jauh lagi ke Joga.
Bahan Membuat Oseng pentol mercon
- 7 pentol uk sedang.
- 1 kotak tahu.
- Lengkuas.
- Daun bawang.
- #Bumbu uleg.
- 2 Bumbu uleg sachet.
- 5 cabe rawit.
- 3 Bawang merah.
- 2 Bawang putih.
- 3 Cabe merah kriting.
- Garam gula penyedap rasa (totole).
Langkah Memasak Oseng pentol mercon
- Siapkan bumbu. Lalu uleg kasar.
- Goreng tahu dan pentol sampai matang.
- Tumis bumbu lalu tambahkan bumbu sambal, 2 daun jeruk aduk2 hingga harum. (Klo aq pake bumbu rawit).
- Tambahkan air. Gula garam. Tes rasa.
- Jika di rasa pas. Taburkan irisan daun bawang. Aduk. Matikan kompor. Sajikan selagi hangat. Selamat mencoba.
Tahukah Anda bedanya bakso dan pentol? Perbedaannya pada bakso hanya sedikit menggunakan tepung tapioka sedangkan pada pentol ditambahkan tepung tapioka yang lebih banyak. Berita Resep Pentol Terbaru Hari Ini: Resep Pentol Mercon, Begini Cara Membuatnya Jadi Pedas Nikmat. Oseng-oseng mercon adalah salah satu makanan tradisional Jogja yang sangat pedas dengan cabai rawit sebagai bahan utamanya. Tak hanya itu, kuliner ini juga dipadukan dengan daging sapi, kikil.
Get Latest Recipe : HOME