Sausage bread / roti sosis #Simple #praktis Sausage bread is an American food made of sausage and other ingredients rolled or enclosed in dough and cooked in an oven. Sausage bread is typically made from pizza dough and includes Italian sausage, mozzarella cheese (or a similar substitute cheese). This sausage bread can be made in bulk because it freezes so well.

Bahan Membuat Sausage bread / roti sosis #Simple #praktis

  1. ★ dough.
  2. 150 gr tepung protein tinggi.
  3. 100 gr tepung serba guna.
  4. 1 buah telor.
  5. 1 sdm gula.
  6. 1/2 sdt garam.
  7. 2 sdt fermipan.
  8. Secukupnya air hangat.
  9. ★ bahan isi dan topping.
  10. 10 buah sosis.
  11. Secukupnya keju cheddar, parut.
  12. Secukupnya keju mozzarella, parut.
  13. Secukupnya bombay, cincang halus.
  14. Secukupnya mayonnaise.
  15. Secukupnya saus tomat.
  16. Secukupnya canola / olive oil.
  17. Secukupnya oregano.

Langkah Memasak Sausage bread / roti sosis #Simple #praktis

  1. Dough: campur semua bahan jadi satu kecuali air. Masukkan air sedikit demi sedikit dan uleni hingga kalis. Diamkan 1-2 jam. Lalu bagi adonan menjadi 10. Pipihkan dgn rolling pin.
  2. Isi dough dengan 1 sosis utuh dan cheddar parut. Caranya: letakkan ditengah secara horizontal, lipat bagian kanan kiri lalu lipat bagian bawah ke tengah dan gulung ke bagian atas. Lakukan hingga sosis habis.
  3. Ambil sumpit, lalu letakkan di samping2 dough yg sudah diisi. Setelah itu iris 7 atau menjadi 8 bagian. Dgn sumpit, membantu tidak teriris hingga bawah / patah. Setelah diiris, tarik tiap bagian ke kanan dan kiri secara bergantian dan agak ditidurkan..
  4. Olesi dengan minyak kanola / zaitun. Taburi dengan bombay, keju mozzarella lalu beri saus tomat dan mayonaise. Terakhir taburi dgn oregano.
  5. Panggang suhu 230℃ selama 30 menit atau sampai kecoklatan dengan api atas bawah.
  6. Note: semakin tipis dough maka hasilnya akan semakin crunchy ● topping bisa ditambahin paprika cincang dan atau jagung manis pipil yg sudah direbus. ● bila saat nguleni terasa lengket dan susah kalis, jgn tambah tepung, tapi gunakan minyak sedikit demi sedikit hingga tidak ada adonan nempel ditangan. Pake tepung bikin roti terlalu kering. ● setiap oven berbeda, jadi untuk amannya oven 20 menit dulu, klo dirasa kurang, oven lagi..

Butter, canned corn, dry yeast, egg, flour, green bell pepper, hot dogs, ketchup, mayonnaise, milk, mozzarella cheese, onion, salt, soseji bbang, sugar, water. Sausage Bread Resep Cake Bread And Pastries Pork Loin Quick Bread Bagel Bread Recipes Banana Snacks. Eksekusi resep dari bunda Fatmah.very talented woman.thx bun ^^ Resepnya simpel,cepet kalisnya. Roti sosis keyboard akan membuat perangkat Anda terlihat menakjubkan! Download gratis dan aplikasikan Roti sosis keyboard, dan bergaya Android. lezat Roti sosis keyboard dirancang untuk memberi Anda pengalaman mobile yang lebih cepat dan lancar.

Get Latest Recipe : HOME