Bahan Membuat Sushi / Kimbab Homemade renyah😽
- 1 Lembar Nori.
- 1 sosis, belah sosis menjadi 2 bagian.
- Telor, diiris /suwir.
- Kentucky, diiris /suwir.
- Bumbu-bumbu.
- 2 sdt garam.
- 1 sdt gula pasir.
- Lemon /jeruk nipis.
Langkah Memasak Sushi / Kimbab Homemade renyah😽
- Aduklah nasi panas dengan garam, gula dan perasan lemon /jeruk nipis (kalau ada jeruk nipis /lemon, dipakai. Kalau tidak ada, tidak perlu). Kemudian dihaluskan nasinya, ditekan-tekan (sesuai selera)..
- Sediakanlah nori di atas bambu gulungan (jika tidak ada bambu, bisa dengan plastik bening yang sudah dibelah menjadi lebar)..
- Masukkan nasi di atas nori secara merata..
- Masukkan irisan ayam, telor dan sosis di atas nasi..
- Gulung nori dengan bambu /plastik. Rekatkan..
- Sajikan..
Get Latest Recipe : HOME