MISABU (Mie Sangkar Burung) Khususnya adalah mie, banyak olahan mie yang ternyata berbahaya dan tidak sehat. Melihat hal tersebut kita bisa menyiasatinya dengan membuat mie ayam sendiri di rumah dengan. Masukkan mie, kemudian aduk-aduk hingga bumbu meresap.

Bahan Membuat MISABU (Mie Sangkar Burung)

  1. 1 mie goreng instan.
  2. 5 sosis ayam/sapi potong jadi 2.
  3. 5 tusukan sate, patahkan jadi 2 bagian.
  4. 3 sdm terigu cap segitiga biru.
  5. 1 butir telur.
  6. Minyak untuk menggoreng.
  7. 1 plastik pembungkus tangan (kalau saya pakai plastik anti panas.

Langkah Memasak MISABU (Mie Sangkar Burung)

  1. Bersihkan sosis dari bungkus plastiknya. Cuci dg air mengalir. Lalu potong 2 bagian, dan tusuk seperti sate.
  2. Rebus mie. Jangan terlalu lama ya, Bun. Lalu tiriskan. Tambahkan kecap (yg ada dlm kemasan mie). Aduk sampai warnanya merata. Kalau ingin bikin yg pedas, bisa ditambahkan saos / bon cabe 😄.
  3. Ambil 1 tusuk sosis lalu gulungkan dg mie. Tekan & padatkan sampai sosis tertutup sempurna dg mie. Lakukan sampai sosis & mie habis..
  4. Bumbu pembungkus: campurkan 3 sdm terigu dg sisa bumbu mie (kriuk & bumbu garam). Tambahkan 1 butir telur, lalu kocok rata.
  5. Panaskan minyak. Lalu celupkan sosis kedalam bumbu. Goreng hingga kuning kecoklatan.
  6. TIPS: agar tidak gosong dan kriuk, usahakan atur api di medium. Selamat mencoba 😄👌🏻.

Bahaya makan mi instan dapat disiasati dengan menambahkan sayuran dan protein. Bahaya Makan Mie Instan bagi Tubuh. Mi instan memang sangat enak dan juga praktis, apalagi jika dikonsumsi saat udara dingin. Mie instan memang sudah menjadi makanan favorit sebagian besar masyarakat Indonesia, terutama anak kos di akhir bulan. Mie instan merupakan salah satu makanan yang telah diproses.

Get Latest Recipe : HOME