Bisa dibilang, kedai mi setan inilah pelopor restoran mi pedas berlevel dengan harga terjangkau di Malang. Pedas gurihnya mie setan memang banyak digemari masyarakat. Hidangan mie super pedas yang dijuluki mie setan ini popularitasnya sudah menyebar di berbagai kota.
Bahan Membuat Mie setan level cupu..😂
- 1 bungkus indomie goreng.
- 1 butir telur ayam.
- 5 ekor udang, buang kepala cuci bersih.
- 1/2 buah tomat merah.
- secukupnya kubis.
- secukupnya kangkung.
- 1 siung bawang putih.
- 1 buah cabe rawit.
- 3 sdm saos sambal.
- 1 sdm kecap manis.
- 300 ml air.
Langkah Memasak Mie setan level cupu..😂
- Cuci tomat, kangkung dan kubis lalu potong2. Geprek bawang putih, iris tipis cabe rawit.
- Tumis bawang putih dan cabe sampai harum. Masukkan telur lalu orak arik. Tambahkan udang. Aduk rata..
- Masukkan bumbu mie instan, saos sambal dan kecap manis. Aduk sampai rata. Tambahkan air. Tunggu sampai mendidih.
- Setelah mendidih masukkan mie, kubis dan kangkung. Masak hingga matang. Taburi dengan potongan tomat dan bawang goreng. Siap disantap panas2..😄😄.
Di kedai ini memiliki beberapa menu diantaranya : mie goreng, varian es, dan menu lainnya. Yang menjadi menu khas pada kedai ini. Inilah yang dijalankan oleh Genny Kober, pemilik usaha Kober Mie Setan asal Malang, Jawa Timur. Menu makanan dan minuman di tempat ini pun dibuat unik, seperti. Mie kober ini merupakan pelopor mie pedas pertama yang ada di Indonesia.
Get Latest Recipe : HOME