Pilih ikan kakap, lalu masak dengan paduan bumbu-bumbu yang menciptakan sensasi kuah asam segar dan dijamin tidak amis. ▼Langkah-Langkah▼ ⓵ Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum, kemudian tambahkan jahe dan sereh ⓶ Tuangkan air dan biarkan mendidih. Masakan ikan kakap kuah kuning tanpa santan ini sangat cocok disajikan ditengah-tengah keluarga tercinta anda. Ikan kakap salah satu ikan yang hidupnya di daerah payau.
Bahan Membuat Kuah Asam Kakap Putih
- 1/2 kg ikan kakap putih.
- 2 buah jeruk nipis (1 untuk untuk mencuci ikan.1 ambil air nya).
- 4 lembar daun jeruk.
- 1 buah tomat potong besar besar.
- 1 batang serai.
- 10 buah belimbing wuluh segar.
- 1 batang cabai hijau belah.
- 10 buah cabai rawit utuh.
- 1 sendok makan perasan air jeruk nipis.
- Bumbu halus.
- 5 buah cabai merah keriting.
- 1 ruas kunyit.
- 1 ruas jahe.
- 1 ruas lengkuas.
- 6 buah bw merah.
- 2 siung bw putih.
Langkah Memasak Kuah Asam Kakap Putih
- Bersihkan ikan kakap dan lumuri dengan persaan jeruk nipis..
- Haluskan semua bumbu, kemudian tumis sampai harum. Tambahkan daun jeruk,dan serai geprek..
- Setelah bumbu benar2 matang dan harum, masukan ikan kakap. Tambahkan garam secukupnya. Masak dengan api kecil sambil sesekali d aduk2,kemudian tutup sebentar,agar bumbu meresap lke daging ikannya..
- Kemudian tambahkan air secukupnya, dan masukan persaan air jeruk nipis. Setelah kuah nya mendidih, masukan irisan tomat, cabai rawit dan belimbing wuluh, masak sampai kuah nya sedikit mengering, koreksi rasa. Siap d hidangkan n d santap bersama kluarga tercinta 😊🙏🏻.
Perlu Anda ingat bahwa ikan kakap putih hidup di perairan yang tingkat keasinannya rendah. Ikan ini tidak bisa ditemui di perairan yang tawar. Selain kakap merah, teman teman juga bisa menggunakan ikan kakap putih kok untuk membuat resep ikan asam manis ini. Berikut adalah resep Ikan Kuah Asam, di sini ikan yang digunakan adalah Kepala Ikan Kakap karena memiliki tekstur yang sangat lembut Rebus air beserta kepala ikan kakap, ikatan batang serai, irisan daun pandan dan daun jeruk. Kemudian tutup sebentar, tidaak perlu sampai mendidih.
Get Latest Recipe : HOME