Bisa dijadikan pilihan sup untuk orang yang sedang sakit, selain hangat karena adanya kandungan ikan yg ada dalam sop. Lihat juga resep Sup mujair enak lainnya! Pertama kali makan sop ini di restoran.
Bahan Membuat Sop kakap putih
- 1 ekor kakap putih besar.
- 6 siung bawang merah (diiris).
- 3 siung bawang putih.
- 1 ruas jahe.
- 7 buah rawit merah.
- 1 ruas kunyit.
- 1 ruas lengkuas (digeprek).
- 4 lembar daun jeruk.
- 1 buah jeruk limau.
- secukupnya gula.
- 2 lembar daun salam.
- secukupnya garam.
- secukupnya air.
- 1 buah tomat merah besar.
- secukupnya lada bubuk.
Langkah Memasak Sop kakap putih
- Bersihkan ikan kemudian lumuri dengan perasan jeruk limau, biarkan selama lebih kurang 15 menit.
- Ulek halus rawit merah, jahe dan kunyit, beri sedikit garam..
- Tumis irisan bawang merah dan putih kemudian masukkan bumbu halus, daun jeruk dan daun salam. Aduk aduk sebentar kemudian beri air secukupnya dan masukkan irisan tomat, tunggu hingga mendidih.
- Setelah mendidih, masukkan ikannya kemudian bubuhi garam, gula dan lada bubuk secukupnya. Masak hingga ikan benar benar matang. Jangan lupa tuk cicipi rasanya juga ya..
Selain resep ikan kakap, ada beberapa resep ikan lainnya yang perlu anda ketahui, salah satunya ikan tuna, ikan gurame, ikan mas dan. Ikan yang kami pilih dalam resep sop ikan kali ini adalah ikan kakap. Namun jika anda kesulitan menemukan ikan kakap di pasar atau supermarket terdekat, anda boleh menggantinya dengan ikan apa saja yang ada dan anda sukai. Misalnya; kuwe, nila, bandeng, gurame, dan lain-lain. Tim ikan kakap memiliki khas tekstur yang lembut dan rasa yang sedap.
Get Latest Recipe : HOME