Pertama bersihkan baby cumi, bilas dengan air bersih dan tiriskan. Setelah itu masak air sampai mendidih Jika sudah tiriskan air panas, bilas kembali baby cumi dengan air bersih dan tiriskan air. Baby squid atau cumi kecil sedang ramainya dijadikan makanan kemasan.
Bahan Membuat Sambal Baby Cumi πΆ
- 100 gram baby cumi.
- 1 lembar daun salam.
- 3 lembar daun jeruk.
- 1 cm jahe, memarkan.
- 5 sdm air.
- 3 sdm minyak goreng.
- Bumbu halus :.
- 80 gram cabai rawit (sesuai selera).
- 1 buah cabai merah besar.
- 5 siung bawang merah.
- 3 siung bawang putih.
- 1 sdt gula pasir.
- 1/2 sdt garam.
Langkah Memasak Sambal Baby Cumi πΆ
- Cuci bersih baby cumi. Kemudian potong2. (Bisa dipotong bisa tetap utuh, sesuai selera aja)..
- Goreng sebentar bawang merah dan bawang putih. Kemudian goreng sebentar baby cumi..
- Haluskan bumbu halus. Bisa diuleg / diblender..
- Panaskan minyak goreng. Tumis bumbu halus. Tambahkan daun salam, daun jeruk, gula, garam dan jahe. Kemudian tambahkan air..
- Tambahkan baby cumi. Aduk rata. Masak hingga air menyusut. Koreksi rasa..
- Angkat dan sajikan. Simpan di wadah kedap udara setelah dingin ya. Selamat mencoba, semoga suka!.
Wah tampaknya ini bisa jadi paduan yang pas, sambal cumi bakal buat selera makan nambah. Cara Mengolah Cumi Pete Sambal Hijau : Pertama-tama panaskan minyak secukupnya, tumis bumbu cabai kasar sampai tercium aroma wangi sedap, masukkan tomat iris, daun jeruk, daun. Bisa dengan suwiran ayam, ikan teri, daging cincang, udang atau juga cumi, yang dimasak dengan bumbu sambal. Resep Nasi Bakar Cumi (Sambalado Cumi). E Kitchen with Nicky Tirta - Cumi Sambal Balado.
Get Latest Recipe : HOME