Resep Pisang Molen Panggang Paling Enak. Cara membuat molen pisang yang sudah menjadi icon oleh-oleh khas Bandung caranya sangat mudah. Sebagian orang menyebutnya sebagai bolen pisang.
Bahan Membuat Molen mini isi nangka
- Nangka(atau pisang).
- 350 gr tepung terigu.
- 50 gr gula halus.
- 1/2 sdt vanilli bubuk.
- 1/2 sdt garam.
- 125 gr margarin.
- 75 ml air dingin.
- Secukupnya minyak goreng.
- 1/2 sdt baking powder.
Langkah Memasak Molen mini isi nangka
- Siapkan bahan.
- Dalam wadah campurkan tepung terigu,gula halus,vanili bubuk,dan garam serta baking powder.
- Kemudian tambahkan margarin aduk hingga rata dan adonan berpasir.
- Tuangkan air sedikit demi sedikit,uleni adonan hingga Kalis.
- Kemudian giling adonan,lalu potong adonan menyerupai pita.
- Lilitkan adonan pada nangka,lakukan hingga semua selesai.
- Goreng hingga matang,angkat,tiriskan dan sajikan,molen mini isi nangka.
Pisang Dapat Diolah Menjadi Apapun, Salah Satunya Pisang Molen. Pisang Molen yang Enak Terletak pada Pemilihan Bahan Pisang. Uleni adonan sampai kalis lalu giling memanjang. Isi adonan dengan pisang lakukan hingga adonan habis. Goreng adonan molen mini sampai matang.
Get Latest Recipe : HOME