Molen Mini + Tips Mungkin sekian tips dan resep saya kali ini, semoga bermanfaat dan Anda mampu membuat pisang molen mini yang renyah tanpa menguras waktu dan uang yang berlebihan! Artikel Terkait : Resep Pisang Molen Goreng Mini yang Renyah dan Gurih. Resepku.me - Buah pisang memang sangat istimewa karena termasuk ke dalam salah satu makanan yang paling sering dikonsumsi oleh banyak orang di seluruh penjuru dunia.

Bahan Membuat Molen Mini + Tips

  1. 2 biji pisang kepok/sanggar, potong kecil2.
  2. 7 sdm tepung terigu.
  3. 3 sdm dancow bubuk.
  4. 2 sdm gula halus.
  5. 1/4 sdt vanilli bubuk.
  6. sejumput garam.
  7. 1 sdm blueband.
  8. secukupnya air.

Langkah Memasak Molen Mini + Tips

  1. Tips: Kalau adonannya terlanjur kelembekan, tambah tepung 1 sdm & dancow 1/2 sdm dulu, klo masih kelembekan tambah lagi takaran nya sama. Gilas kulit nya juga diusahakan tipis sekali ya biar renyah. Dan panaskan minyak jgn sampai berasap, dan goreng pakai api kecil. Goreng nya bentar aja asal warna nya agak coklat, angkat. Soalnya kulit nya cepat sekali matang, jadi hati2 gosong ya...
  2. Campur tepung terigu, dancow, gula halus, dan vanilli. Aduk rata pakai sendok. Masukkan 1/2 sdm mentega dari resep. Aduk sampai berbulir..
  3. Tuang air sedikit dulu, lalu aduk adonan pakai sendok. Tambah air sedikittt perlahan sampai bahan kering terlihat menyatu..
  4. Pd tahap ini gunakan tangan. Ulen adonan, dan masukkan sisa mentega. Ulen kembali hingga kalis..
  5. Bagi 2 adonan. Gilas adonan sampai tipis sekali biar renyah, potong memanjang. Balutkan ke pisang. Lakukan sampai habis..
  6. Panaskan wajan jgn sampai berasap. Goreng molen, balik setelah molen terlihat berubah warna di bawahnya. Tunggu sampai matang, angkat tiriskan..

Seperti digoreng, dibakar, dibuat kue, dibuat puding, dan masih banyak lagi. Jika bosan dengan pisang goreng yang dicampur adonan tepung, anda bisa coba resep pisang molen ini. Tipis dan garingnya kulit luar cocok sekali berpadu dengan manis serta lembut dari pisang didalamnya. Diartikel ini, Kami akan membahas cara membuat pisang molen mini. Kedua pisang molen ini mamiliki rasa yang luar biasa lezatnya.

Get Latest Recipe : HOME