Seblak kering digoreng langsung di wajan, langsung dengan bumbunya. Kamu bisa menyesuaikan level pedas sesuai selera, mau pedas atau sedang saja. Bahan dasarnya juga tidak hanya kerupuk, tapi berbagai macam.
Bahan Membuat Seblak Kering(Kerupuk Seblak)
- 250 gr kerupuk mentah.
- 1 bks bon cabe.
- 3 siung bawang putih,iris tipis.
- 2 cm kencur,iris tipis.
- 4 lembar daun jeruk,iris halus.
- 1/2 sdt penyedap.
- 1 liter minyak.
Langkah Memasak Seblak Kering(Kerupuk Seblak)
- Rendam kerupuk dalam minyak dingin selama kurang lebih 30 menit.
- Sambil menunggu kerupuk direndam,goreng bumbu yg sudah diiris secara terpisah,.
- Masukkan bawang putih dan kencur yg sdah di goreng ke dalam plastik,lalu tumbuk hingga halus,sisihkan.
- Jika kerupuk sudah direndam selama 30 menit,nyalakan api sedang cenderung kecil,goreng kerupuk smbil di aduk2 terus.goreng bantat saja ya bun,tapi kira2 tetap renyah (tidak terlalu keras).
- Terakhir masukkan ke dalam toples, masukkan semua bumbu dan penyedap, tutup rapat,kocok2 krupuk smpai tercampur rata dengan bumbunya. Selesai😊.
Seblak khas Bandung ini berbahan dasar kerupuk mentah yang kemudian sengaja di rendam dengan air panas agar bantat. Seblak sendiri terdiri dari dua jenis yakni seblak kering dan seblak basah. Sebenarnya, cara membuat seblak kering tak jauh beda dengan kerupuk pedas kebanyakan seperti makaroni pedas, kerupuk mie pedas atau basreng (bakso goreng). Jadi, jika kamu penggemar makanan yang kering. Hai. mana nih yang suka cemilan pedas? bikin kerupuk seblak di rumah yuk! kriukkk banget gurih pedesnya polll mantap bikin.
Get Latest Recipe : HOME