Resep Cara Membuat Pentol Bakso Setan. Resep Pentol Goreng Pas Untuk Belajar Jualan. Resep Saos Sambal Tahan Lama Saos Pedas Enak.
Bahan Membuat Pentol Setan
- 500 gr bakso sapi olahan. Aku pakai merk Bakso Karawaci.
- 5 cabe rawit setan.
- 300 gr cabe merah keriting.
- 2 cabe gendot (hanya untuk mempercantik tampilan).
- 3 siung Bawang merah.
- 2 butir Bawang putih.
- 2 butir tomat merah.
- secukupnya Garam.
- secukupnya Gula pasir.
- 1/2 sdm Lada bubuk.
- secukupnya Penyedap rasa Jamur.
- Daun salam.
- Sereh geprek.
Langkah Memasak Pentol Setan
- Beri belahan pada bakso tapi jangan putus.
- Haluskan bersama dalam blender cabe rawit setan, cabe merah keriting, bawang merah, bawang putih, dan tomat.
- Panaskan minyak sayur secukupnya untuk menumis bumbu halus. Masukkan daun salam dan sereh untuk menambah aroma..
- Masukkan bakso, lada bubuk, penyedap rasa, garam, gula pasir secukupnya, koreksi rasa..
- Iris tipis-tipis cabe gendot masukan hingga agak layu..
- Aduk sampai bakso agak merekah, dan air bumbu tidak terlalu basah..
- Hidangkan dengan nasi panas, dan teh manis hangat. Selamat mencoba!.
Pentol (Bakso tusuk) adalah sebutan untuk jajanan tradisional serupa seperti bakso namun kandungan dagingnya lebih sedikit, terkadang pentol hanya terbuat dari tepung kanji. Pentol banyak digemari masyarakat semua usia dan semua kalangan karena harganya yang relatif murah dan rasanya yang. Lihat juga resep Pentol Ayam Pedas Manis enak lainnya! Pentol bakso joget setan podo eling agus poleng. Penamaan Pentol Setan ternyata memiliki kisahnya sendiri.
Get Latest Recipe : HOME