Mulai dari resep mie goreng Jawa spesial, mie goreng seafood ala restoran Chinese food, sampai mie goreng Aceh lengkap. Ada juga mie goreng ekonomis dari Indomie dan mie goreng pedas level-levelan yang sempat viral itu. Banyak resep mie goreng yang ada, tapi khusus yang spesial dan nikmat hanya ada disini.
Bahan Membuat Mie Goreng Bumbu Pedas
- 1 bungkus mie indomie goreng jumbo.
- 1 sdm bon cabe level 30.
- 5 batang sayur sawi.
- 3 batang seledri.
- 1 butir telur.
- secukupnya Kecap manis.
- Bumbu halus.
- 5 siung bawang merah.
- 3 siung bawang putih.
- 1 sdt merica bubuk.
- 10 biji cabe rawit merah.
- secukupnya Garam.
Langkah Memasak Mie Goreng Bumbu Pedas
- Haluskan semua bumbu.
- Rebus mie indomie goreng jumbo (jangan terlalu layu).
- Potong sayur (sawi &saledri) dan bersihkan.
- Tumis bumbu halus tadi sampai wangi.
- Masukkan sayur sawi dan saledri (tumis hingga layu).
- Masukkan mie goreng yang sudah direbus tadi (plus bumbu mienya sendiri boleh ditambahin ya).
- Aduk rata, kemudian masukkan bon cabe dan kecap manis sesuai selera.
- Koreksi rasa mie sampai dirasa pas.
- Sebagai tambahan, goreng telur ceplok dan tabur garam sedikit.
- Siapp santappp, jangan lupa sediakan air minum sebelum makan 💃😉.
Mie goreng (Indonesian: mie goreng or mi goreng; Malay: mee goreng or mi goreng; both meaning "fried noodles"), also known as bakmi goreng, is an often spicy fried noodle dish, originating from Indonesia, common in Malaysia, Brunei Darussalam, and Singapore. It is made with thin yellow noodles stir fried in cooking oil with garlic, onion or shallots, fried prawn, chicken, beef, or sliced bakso. Bumbu mie yang digunakan berasal dari rempah pilihan. Itulah salah satu alasan mengapa mie goreng sebagai menu tak lekang oleh zaman. Kualitas rasa selalu jadi yang pertama.
Get Latest Recipe : HOME