Seblak mie Makanan khas Bandung ini memang memiliki cita rasa tersendiri, yaitu pedas dan gurih dengan tekstur yang kenyal. Selain itu resep seblak cukup mudah dan dapat dipratekan di rumah. KOMPAS.com - Seblak mi instan bisa jadi pilihan makanan yang nikmat disantap saat cuaca mendung atau sedang hujan.

Bahan Membuat Seblak mie

  1. 1 Bks mie instan Indomie.
  2. 1 butir telur.
  3. 2 genggam kerupuk.
  4. 20 makroni.
  5. 1 siung bawang putih.
  6. 1 butir kemiri.
  7. 1 butir kencur (sesuai selera).
  8. 5 buah cabai rawit setan warna merah.
  9. 1 sdm boncabe level 15 (sesuai selera).
  10. 500 ml air.
  11. Secukupnya garam dan royco ayam.

Langkah Memasak Seblak mie

  1. Pertama rendam kerupuk dan makroni hingga lunak sisihkan.
  2. Haluskan semua bumbu bawang putih,kemiri dan cabai.
  3. Rebus air lalu masukkan bumbu setelah mendidih masukkan mie setelah mie empuk masukkan makroni dan kerupuk masukkan garam, boncabe dan royco terakhir masukkan telur tes rasa siap disajikan 😄.
  4. Saya pakai 1 sendok makan boncabe agar tidak terlalu pedas.
  5. Selamat mencoba 🤗.

Berbahan dasar kerupuk mentah yang sengaja direndam dengan air panas, agar menghasilkan tekstur bantat. Dalam penyajiannya, kerupuk bantat tersebut dicampur dengan telur spesial. Seblak is an Indonesian savoury and spicy dish, originating from Sundanese cuisine, made of wet krupuk (traditional Indonesian crackers) cooked with protein sources (egg, chicken, seafood or beef) in spicy sauce. Seblak is a specialty of Bandung city, West Java, Indonesia. Seblak can be acquired from restaurants, warungs or gerobak (cart) street vendors.

Get Latest Recipe : HOME