Bahan Membuat Sambal Jengkol campur Ikan Wader
- 5 butir jengkol ukuran besar.
- 1/2 ons ikan asin wader (biasanya hidup di kali).
- Bumbu:.
- 6 buah cabai rawit.
- 4 buah cabai merah.
- 3 siung bawang merah.
- 1 siung bawang putih.
- 1 butir kemiri.
- 1 buah tomat.
- 1 sdt garam.
- 1 sdr gula.
Langkah Memasak Sambal Jengkol campur Ikan Wader
- Potong2 jengkol (kalo saya kulitnya tdk dikupas, konon bisa mengurangi bau mulut jengkol. Tetep bau sih tp tidak banget baunya heee).
- Rendam ikan dg air panas sebentar.
- Goreng ikan dan jengkol bersamaan (sampai kering).
- Siapkan bumbu haluskan kasar kemudian tumis.
- Tambahkan air sedikit, gula, garam, aduk2 dan terakhir jengkol dan ikannya..
- Masak sampai bumbu kental.
- Siap disajikan, lebih enak makan bersama nasi liwet.
Get Latest Recipe : HOME